Web Hacking
World Wide Web ( www ) merupakan bagian dari Internet yang paling populer, sehingga serangan paling banyak terjadi lewat port 80 atau yang dikenal sebagai web hacking, berupa deface situs, SQL injection, serta memanfaatkan kelemahan scripting maupun HTML form.
Port 80, Web Server Port ini biasanya digunakan untuk web server.
Apa itu Web Hacking?
Web hacking…, bukan hal baru lagi bagi jawara internet ( hacker ) baik aliran putih maupun aliran hitam ( cracker ). Apakah yang dimaksud dengan web hacking? Untuk mendapatkan definisi kedua kata tersebut ( web dan hacking ) juga sebenarnya lumayan pusing. Secara semantik, web didefinisikan menjadi Data yang direpresentasikan di world wide web ( Tim Berners-Lee, James Hendler, Ora Lassila. Scientific American,May 2001). Adapun hacking didefinisikan menjadi Tindakan di luar otoritas atau tindakan mematahkan/membobol mekanisme keamanan sebuah sistem informasi atau sistem jaringan (Http://www.tsl.state.tx.us/ld/pubs/compsecurity/glossary.html). Jadi, singkatnya web hacking dapat diartikan Tindakan menerobos mekanisme keamanan dari suatu sistem yang direpresentasikan dalam world wide web.
untuk mendapatkan ebooknya download disini
No comments:
Post a Comment